Page 4 - Kurdik Dikcabpaif Abit Diktukpasus
P. 4

MARKAS BESAR TNI ANGKATAN DARAT                             Lampiran I Keputusan Dankodiklatad

                                     KODIKLAT                                    Nomor     Kep / 351 / XII / 2013

                                                                           Tanggal                               2020


                                                  PROGRAM PENDIDIKAN
                            PENDIDIKAN KECABANGAN PERWIRA INFANTERI ABITUREN
                      PENDIDIKAN PEMBENTUKAN PERWIRA KHUSUS TNI ANGKATAN DARAT
                                    (KUR DIKCABPA IF ABIT DIKTUKPASUS TNI AD)

               1.      Lama Pendidikan.     4 Minggu (216 Jam Pelajaran).

               2.      Tempat Pelaksanaan Pendidikan.   Di Pusdikif Pussenif  Kodiklatad.

               3.      Anggaran.   Sesuai  indeks  dukungan  anggaran  pada  program  kerja  dan
                       anggaran

                4.     Tujuan      PendidikanMengembangkan               kemampuan          Perwira      Siswa
                       kecabangan Infanteri agar memiliki pengetahuan dan keterampilan dasar
                       kecabangan,  jabatan  sebagai  Perwira  Urusan  dan  Kepelatihan  yang
                       didukung  sikap,  perilaku  sebagai  prajurit  Sapta  Marga  dan  Sumpah
                       Prajurit serta kondisi jasmani yang samapta.

               5.      Tugas-tugas Keluaran Pendidikan.

                       -      Melaksanakan tugas Perwira golongan IX di Satuan.

               7.      Kemampuan Keluaran Pendidikan.

                       a.     Memiliki  kemampuan  memelihara  integritas  kepribadian  sebagai
                              Perwira.
                       b.     Memiliki      kemampuan          mengaplikasikan         pengetahuan         dan
                              keterampilan dasar kecabangan Infanteri.

                       c.     Memiliki  kemampuan    memimpin  dan  membina  satuan  pada
                              jabatan golongan IX.
                       d.     Memiliki kemampuan mengaplikasikan ilmu kepelatihan.
                       e.     Memiliki kemampuan memelihara kondisi jasmani yang samapta.


               8.      Sasaran yang Ingin Dicapai.

                       a.     Bidang  Sikap  dan  Perilaku.          Terpeliharanya  sikap  dan  perilaku
                              Perwira  Siswa  yang  memiliki  mental  yang  tangguh  dengan
                              meningkatkan  iman  dan  takwa,  nasionalisme  dan  militansi  serta
                              terpeliharanya kepribadian sebagai Prajurit TNI AD.
                       b.     Bidang Pengetahuan dan Keterampilan.

                              1)     Bidang  Pengetahuan.

                                     a)     Memiliki pengetahuan Kepemimpinan.
                                     b)     Memiliki pengetahuan ilmu Kepelatihan.
                                     c)     Memiliki pengetahuan Binlat.
   1   2   3   4   5   6   7   8   9